Untuk memudahkan perhitungan poin, tabel dibawah ini memuat daftar item dan poin dari Gamifikasi di JDV. Sesuai dengan perkembangan waktu akan ditambahkan menurut kebutuhan. Setiap mengikuti atau melakukan aktivitas terkait jangan lupa mencatatkan dan melaporkannya di bagian front office. Anda bisa mencatat langsung di kartu aktivitas & gamifikasi JDV yang disediakan untuk member.